Find Us On Social Media :

Manfaat Keragaman Karakteristik Masyarakat Indonesia dan Contohnya

Manfaat Keragaman Karakteristik Masyarakat Indonesia dan Contohnya

GridKids.id - Indonesia dikenal negara yang memiliki banyak pulau dan adat istiadat dengan karakteristiknya.

Ada berbagai jenis dan manfaat keragaman karakteristik masyarakat Indonesia serta contohnya.

Keragaman masyarakat Indonesia justru membuat Tanah Air semakin erat.

Karakteristik Masyarakat Indonesia

Menurut KBBI, karakteristik adalah mempunyai sifat khas sesuai dengan perwatakan tertentu.

Yang artinya masyarakat Indonesia terdiri dari berbagai macam sifat atau watak yang beragam.

Baca Juga: Penyebab Indonesia Miliki Keberagaman Hayati yang Tinggi, Belajar dari Rumah TVRI 16 September 2020

 

Selain, itu ada beberapa manfaat keragaman masyarakat Indonesia, yakni:

Sumber: Buku Tematik Kurikulum 2013 Kelas IV Tema 8, Edisi Revisi 2016

Baca Juga: Fakta Unik Minuman Tradisional Khas Betawi yang Sudah Ada Dari Era Kolonial, Pernah Coba?

-----