Find Us On Social Media :

Kunci Jawaban Buku Tema 8 Kelas 5 SD: Subtema 1 Fungsi Air Bagi Manusia dan Tumbuhan

Fungsi air bagi kehidupan manusia dan tumbuhan

GridKids.id - Kids, kita akan membahas kunci jawaban buku tema 8 kelas 5 SD, subtema 1, Fungsi Air Bagi Manusia dan Tumbuhan.

Yap, seperti yang kita tahu, air adalah sumber daya alam yang sangat kita butuhkan dan penting bagi kehidupan makhluk hidup. Enggak hanya manusia tetapi hewan dan tumbuhan juga sangat memerlukan adanya air, Kids.

Baca Juga: Kunci Jawaban Materi TVRI, Sahabat Pelangi: Ayo Memancing, 4 September 2020

Air merupakan komponen abiotik dalam ekosistem dan dapat diperbarui karena jumlahnya enggak akan pernah abis. Ketersediaan air selalu ada karena daur air yang enggak pernah berhenti yaitu melalui hujan yang turun ke bumi. Ingin tahu fungsi air apa saja bagi makhluk seperti manusia dan tumbuhan? Yuk, cari tahu di sini!