Find Us On Social Media :

Cukup Gunakan Bahan Alami Ini dapat Membuat Disinfektan Sendiri, Penting Saat Adanya Pandemi

Disinfektan dapat dibuat secara alami dari bahan yang mudah ditemukan di rumah

3.  Uap panas

Cara yang satu ini sangat bagus jika dijadikan disinfektan alami.

Ketika suhu mencapai 100 derajat celcius dapat membersihkan 99 persen debu hingga bakteri, Kids. 

Namun hingga saat ini belum ada yang menemukan bahwa uap dan air dapat membunuh virus.

Baca Juga: Digunakan Sebagai Alat Perang Melawan Corona, Inilah Perbedaan Disinfektan, Sabun, dan Hand Sanitizer

4.  Jeruk dan lemon

Selain memiliki kandungan yang bagus untuk tubuh, jeruk dan lemon dapat digunakan sebagai disinfektan.

Karena jeruk dan lemon memiliki kandungan antimikroba.

Meski bukan diklasifikasikan sebagai disinfektan sepenuhnya, namun jeruk dan lemot dapat dimanfaatkan untuk membersihkan permukaan benda.

Cara penggunaanya sangat mudah karena tinggal memotong jeruk atau lemon menjadi dua bagian.

Lalu mencampurkan dengan cuka untuk menjadi semprotan.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id