Find Us On Social Media :

Jangan Malas Ganti Handuk, Ternyata Ada Gangguan Kesehatan yang Mengintai Jika Jarang Menggantinya

Ada dampak burik ketika handuk enggak diganti.

Menjaga agar handuk tetap bersih

Untuk yang utama kamu harus memilki handuk  lebih dari satu untuk cadangan ketika handuk dicuci, Kids. 

Karena sebaiknya handuk dicuci setiap dua atau tiga hari pemakaian.

Hal tersebut untuk mencegah bakteri menempel pada handuk.

Baca Juga: Meski Segar, Jangan Lagi Mandi saat Tubuh Masih Berkeringat, Bisa Sebabkan Gangguan Kesehatan

Selain itu jangan bertukar handuk dengan orang lain meski itu keluarga terdekat, Kids. 

Setelah menggunakan handuk, sebaiknya dijemur di bawah sinar matahari langsung agar handuk habis pakai kering merata.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id