Find Us On Social Media :

Contoh Perubahan Energi Listrik Manjadi Energi Lain di Kehidupan

Contoh Perubahan Energi Listrik yang Ada di Kehidupan

Energi Listrik Menjadi Energi Gerak

Baca Juga: Apa Itu Perubahan Wujud Benda? Ini Macam-Macam Perubahan Wujud Benda

Energi Listrik Menjadi Energi Bunyi

Terakhir, energi listrik bisa berubah menjadi energi bunyi.

Contohnya seperti yang terjadi pada radio, televisi, bel rumah, pengeras suara (speaker), dan telepon.

Pada telepon, arus listrik mengalir dan menghasilkan getaran. Proses ini kemudian menghasilkan gelombang bunyi.

Nah, itulah contoh perubahan energi listrik menjadi energi cahaya, energi panas, energi gerak, dan energi bunyi.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id