Find Us On Social Media :

Punya Baju Kekecilan? Ini Trik Memperbesar Baju Agar Tetap Bisa Dipakai

Memperbesar baju yang kekecilan

Cara Memperbesar Baju yang Kekecilan

1. Siapkan Air Hangat

Masukan air hangat ke dalam baskom dan campurkan dengan dua sendok makan sampo bayi atau kondisioner ke dalam air tersebut.

2. Rendam Baju

Rendam dalam jangka waktu 15-30 menit.

Baca Juga: Memiliki Setrika yang Kotor? Segera Bersihkan dengan 4 Cara Sederhana Ini

Cukup diamkan agar serat baju melembut dan jangan mengucek atau mengosok baju tersebut, Kids.

3. Pindahkan baju ke dalam baskom air hangat bersih tanpa sabun. Peras baju sampai busanya hilang dan tampak bersih.

4. Angkat baju dengan memegang bagian pundak, kibaskan ke atas dan bawah.