Find Us On Social Media :

Mengalami Mati Listrik dengan Waktu Lama? Pastikan Jangan Lakukan Hal Ini Karena Berbahaya

Ilustrasi lilin dipakai saat mati listrik

3. Freezer setengah kosong

Freezer dalam kondisi penuh akan mampu bertahan 48 jam dalam kondisi listrik mati.

Namun jika freezer hanya disi setengah saja maka akan bertahan 24 jam dan makan akan masih bagus. 

Dilansir dari Kompas.com, es dan makanan beku akan mengisolasi seluruh freezer sehingga kulkas enggak perlu membuang energi untuk mendinginkan ruang kosong.

Baca Juga: Cara Menghemat Baterai HP Saat Mati Listrik karena Banjir Tengah Melanda

4. Enggak mencabut kabel elektronik

Saat hujan dengan sambaran petir melanda, tak jarang kita langsung mencabut kabel elektronik  untuk menghindari sambaran petir ke listrik.

Namun saat terjadi pemadaman listrik kamu juga harus mencabut sebagian colokan elektronik, karena hal tersebut akan mencegah lonjakan listrik.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id.