Namun hingga akhir pertandingan enggak ada skor tambahan, gol cepat Raheem Sterling bawa City raih 3 poin.
Dengan kemenangan tersebut Man. City kokoh di puncak klasemen sementara.
Man. City berhasil mengumpulkan 59 poin dari 25 pertandingan, unggul 10 poin dari rival sekota Man. United pada posisi 2 dengan poin 49 dari 25 pertandingan.
Selain itu, dengan kemenangan tersebut juga menegaskan saat menghadapi Arsenal, Man. City selalu mendominasi kemenangan pada 8 pertandingan terakhir.
Susunan pemain Arsenal vs Man. City
Arsenal: Bernd Leno, Hector Bellerin, Rob Holding, Pablo Mari, Kieran Tierney, Mohamed Elneny, Granit Xhaka, Bukayo Saka, Martin Oedegaard, Nicolas Pepe, Pierre-Emerick Aubameyang
Manchester City: Ederson Moraes, Joao Cancelo, Ruben Dias, John Stones, Oleksandr Zinchenko, Kevin De Bruyne, Fernandinho, Ilkay Guendogan, Riyad Mahrez, Bernardo Silva, Raheem Sterling
----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id.