4. Giovanni Simeone merupakan anak dari mantan pemain sepak bola Argentina, Diego Simeone, yang sekarang pelatih dari Atletico Madrid. Giovanni sekarang bermain untuk Klub Italia, Cagliari Calcio.
Baca Juga: 5 Pemain Muda Timnas Indonesia yang Mencoba Peruntungan dan Berkarir di Klub Sepak Bola Eropa
5. Erling Haaland, putra dari Alf-Inge Haaland. Saat ini, Erling Haaland bermain untuk Klub Jerman, Borussia Dortmund.
Nah itu dia, Kids, pesepak bola professional yang mengikuti jejak ayahnya.
Siapa yang mau untuk menjadi pemain bola di masa depan, Kids?
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id