Find Us On Social Media :

Dinobatkan Sebagai Puncak Tertinggi di Tanah Jawa, Ini Potret Gunung Semeru yang Bikin Takjub

Pemandangan Gunung Semeru dari kawasan Gunung Bromo.

3. Danau cantik Ranu Kumbolo. Kalau kamu kesini, kamu akan takjub dan selalu teringat akan kecantikan pesona si danau. Namun, kamu harus berjalan 3-4 jam (sesuai kemampuan dari setiap pendaki) terlebih dahulu untuk menikmatinya.

4. Tanjakan cinta. Perjalanan di sini memang melelahkan, tapi kita sudah semakin dekat dengan puncak, lo.

Baca Juga: Sejarah Pompeii, Kota Romawi Kuno yang Lenyap karena Letusan Gunung Vesuvius

Baca Juga: Dijuluki Sebagai Atap Dunia, Ternyata Gunung Ini Terus Bertambah Tinggi, Ini Fakta-faktanya