Find Us On Social Media :

Macam-Macam Jajanan Pasar Khas Nusantara, Kuliner Tradisional Indonesia yang Melegenda

Jajanan pasar yang unik dan beraneka ragam khas Nusantara.

3. Cenil

Cenil atau cetil adalah makanan yang terbuat dari pati ketela pohon, berbentuk kecil dan disajikan dengan parutan kelapa dan gula.

4. Sosis Solo

Jajan ini adalah khas dari Kota Solo, Jawa Tengah yang terbuat dari daging sapi atau ayam digiling kemudian dibungkus dengan dadar telur. 

Baca Juga: Bukan Cuma Nasi Padang, Inilah Berbagai Kebudayaan dan Pakaian Adat Sumatra Barat yang Menarik

Baca Juga: Sama-Sama Roti Goreng, Ternyata Ini Perbedaan Odading dan Cakwe