Find Us On Social Media :

Beberapa Penyebab Sakit Gigi Berdenyut dan Cara Penanganannya

Penyebab sakit gigi

 

Gigi berdenyut juga dapat disebabkan oleh lapisan gigi yang mengalami pelemahan.

Hal tersebut karena lapisan luar gigi atau enamel rusak dan membuat gigi makin sensitif tertama jika menerima suhu dingin dan panas.

Selain itu gigi bungsu impaksi juga menyebabkan sakit berdenyut. Gigi bungsu pada umumnya muncul saat kita dewasa, Kids.

O iya, gigi bungsu berada pada bagian belakang mulut.

Nah, untuk mengurangi rasa sakit, dapat menggunakan obat antinyeri.

Namun, lebih disarankan untuk ke dokter agar mendapatkan penanganan.

Itulah beberapa penyebab sakit gigi yang menimbulkan rasa nyeri yang berdenyut, Kids.

Baca Juga: Beberapa Kegiatan Ini Ternyata Berpotensi Menimbulkan Sakit Jantung, Cegah Sebelum Terlambat

Baca Juga: Enggak Boleh Sembarang Makan, Ini Makanan yang Aman Dikonsumsi Saat Sakit Tenggorokan

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id.