Find Us On Social Media :

Pernah Bersatu, Apa Penyebab Korea Utara dan Korea Selatan Terpisah? Ini Sejarahnya

Pyongyang, Korea Utara – July 27, 2011: Kim Il-Sung Square.

GridKids.id – Kids, tahukah kamu kalau dulu Korea Utara dan Korea Selatan jadi satu kesatuan negara?

Enggak seperti sekarang, dulu negara Kpopers dan negara paling tertutup di dunia ini punya satu pemimpin yang sama.

Namun, saat ini kedua negara ini terpisah dan punya hubungan yang kurang baik. 

Lalu, apa sebenarnya penyebab awal Korea Utara dan Korea Selatan bisa terpisah seperti sekarang, ya?

Padahal mereka punya satu nenek moyang yang sama, lo, alias bersaudara.

Yuk kita simak!

Baca Juga: Setelah 45 Tahun Berpisah, Runtuhnya Tembok Berlin Jadi Saksi Bersatunya Kembali Jerman Barat dan Jerman Timur

Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Ir. Soekarno, Bapak Proklamator yang Mengantar Indonesia Menjadi Macan Asia