Find Us On Social Media :

Macam-Macam Penyebab Mimisan, Salah Satunya karena Faktor Udara

Penyebab Anak Mengalami Mimisan, Ternyata Tidak Selalu Berbahaya

GridKids.id - Pernahkah kamu mengalami mimisan atau hidung mengeluarkan darah secara tiba-tiba? Hal itu bisa terjadi pada anak kecil dan orang dewasa, lo.

Mimisan merupakan hal yang cukup umum terjadi di umur 2-10 tahun.

Mimisan adalah hal yang cukup umum dan sebenarnya bukan merupakan masalah medis yang serius.

Pada dasarnya tuhan menciptakan hidung dengan banyak pembuluh darah yang letaknya dekat dengan permukaan, yakni di bagian depan dan belakang hidung.

Nah, pembuluh tersebut sangat riskan dan mudah berdarah, Kids.

Mimisan terbagi menjadi dua, yakni mimisan posterior dan mimisan anterior.

Kita cari tahu tentang keduanya, yuk!

 

Baca Juga: Biasa Dijadikan Camilan Saat Santai, Kuaci Ternyata Memiliki Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Baca Juga: Selain Buahnya, Ternyata Batang Pohon Pisang Memiliki Banyak Khasiat untuk Mencegah Penyakit Ini