Find Us On Social Media :

Sejarah Pompeii, Kota Romawi Kuno yang Lenyap karena Letusan Gunung Vesuvius

Kota Pompeii, dengan latar belakang pemandangan Gunung Vesuvius

Terdapat sisa puing bangunan megah, seperti, aula pertunjukan, villa-villa mewah, dan rumah-rumah penduduk yang masih bisa dilihat di situs bersejarah tersebut.

Enggak hanya bangunan, jasad penduduk Kota Pompeii yang meninggal akibat erupsi Vesuvius dapat dilihat dalam sisa-sisa rumah dan bangunan.

Luas Kota Pompeii adalah sekitar tiga kilometer persegi, sepertiganya masih tertimbun di dalam tanah, dan termasuk bagian kota yang padat penduduk.

Terdapat sektor pertanian di sekitar desa yang luas di sana.

O iya, jumlah populasi di kota tersebut adalah sekitar 10.000 sampai 12.000 jiwa.

Saat itu, Pompeii merupakan kota yang penting karena sebagai akses utama pelabuhan dan pertanian, Kids.

Hasil bumi dari Kota Pompeii dan kemudian dikirim ke kekaisaran.

Baca Juga: Status Gunung Berapi: Tingkatan, Penjelasan, dan Ciri-cirinya

Baca Juga: Mengapa Kita Tidak Boleh Mendekat Ketika Awan Panas Menyembur dari Erupsi Gunung Berapi? Materi Belajar dari Rumah di TVRI