Find Us On Social Media :

Dijuluki Sebagai Atap Dunia, Ternyata Gunung Ini Terus Bertambah Tinggi, Ini Fakta-faktanya

Everest, sang atap dunia.

Saat ini, berkat canggihnya perkembangan sarana dan teknologi, sudah semakin banyak pendaki yang berhasil mencapai puncaknya.

Nah, berikut fakta-fakta menarik mengenai Gunung Everest. Yuk, kita simak!

1. Terus Bertambah Tinggi

Dalam beberapa tahun, Gunung Everest pasti selalu bertambah ketinggiannya. Saat ini puncaknya terletak di ketinggian 8.850 meter di atas permukaan laut (mdpl).

2. Oksigen Tipis

Karena letaknya yang sangat tinggi tentunya kadar oksigen akan semakin menipis, maka dari itu setiap pendaki wajib untuk memakai tabung oksigen.

3. Terdapat 17 Jalur Pendakian Berbeda

Pendaki bisa memilih salah satu dari 17 rute yang ada.

Namun, biasanya rute yang digunakan melalui Nepal, dalam rute Southeast Ridge yang diciptakan oleh Tenzing Norgay dan Edmund Hilary pada 1953.

Sementara dari Tibet, pendaki bisa menggunakan rute North Ridge.

 

Baca Juga: Jalan Asyik ke Gunung Bromo, Inilah Sederet Aktivitas dan Lokasi Wisata yang Bisa Kamu Kunjungi

Baca Juga: Membawa Mi Instan Sebagai Bekal untuk Mendaki Gunung Sebaiknya Enggak Lagi Dilakukan, Ini Alasannya