3. Bersolo Karier
Baru-baru ini, Kak Mikha telah memutuskan untuk bersolo karier dan mengeluarkan album solo pertamanya yang bernama "Amateur".
Uniknya, semua lagu di dalam albumnya tersebut menggunakan bahasa Inggris. Tujuannya agar lagu-lagunya bisa didengarkan hingga ke kancah internasional.
Album tersebut juga menceritakan tentang pengalaman hidupnya dan ia juga ingin menyampaikan isi pesan-pesan yang baik bagi para pendengarnya.
Dalam penggarapannya tersebut, ia kerjakan semuanya sendiri mulai dari pembuatan lagu, aransemen hingga instrumen musik.
4. Berkontribusi Pada Lagu Penyanyi Ternama
Dikenal sebagai musisi cerdas, Kak Mikha juga punya andil besar pada lagu-lagu yang ia ciptakan untuk penyanyi-penyanyi terkenal.
Kak Mikha menjadi seorang penulis lagu-lagu populer dan juga sebagai produser musik.
Adapun lagu yang pernah ia ciptakan seperti lagu dari GAC yang berjudul "Berlari Tanpa Kaki", Kak Raisa "Kembali", Kak Eva Celia "Selfish" dan juga sebagai produser musik dari lagu "Bertaut" milik Kak Nadin Amizah.
Baca Juga: Berkali-kali Menang di Ajang AMI Awards, inilah Sederet Fakta Menarik Naura Ayu
Baca Juga: Berawal dari Penyanyi Cafe, Maizura Kini Jadi Idola Baru Remaja Hingga Bermain Sinetron
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id