Find Us On Social Media :

Apa Itu Delirium yang Jadi Gejala Baru Virus Corona?

Apa Itu Delirium yang Jadi Gejala Baru Virus Corona

GridKids.id - Delirium ditetapkan sebagai salah satu gejala virus corona COVID-19. Namun, apa itu sebenarnya delirium?

COVID-19 adalah virus corona jenis baru yang diperkirakan muncul di akhir 2019.

Karena merupakan penyakit baru, masih banyak hal yang enggak kita ketahui mengenai virus ini. Salah satunya adalah mengenai gejalanya.

Sejak pertama kali dilaporkan kasus positif virus corona sampai sekarang, ada berbagai gejala yang dilaporkan muncul pada pasien.

Gejala yang paling umum adalah batuk, sesak nafas, dan enggak bisa mencium bau atau anosmia.

Pada November sebuah studi dari Universitas Oberta de Catalunya (UOC) menyatakan kalau muncul satu gejala baru dari virus corona, yaitu delirium.

Baca Juga: Banyak Diderita Pasien COVID-19, Sebenarnya Apa Itu Anosmia?