Find Us On Social Media :

Selalu Cek Tubuhmu, Ini Ciri-Ciri dari Paru-Paru yang Bermasalah

Batuk

5. Berdahak

Dahak diproduksi oleh saluran udara sebagai bentuk pertahanan tubuh terhadap infeksi atau iritasi.

Jika produksi lendir ini enggak kunjung berhenti, bisa jadi terdapat infeksi pada paru-paru atau sistem pernapasan, Kids.

6. Nyeri Dada Kronis

Nyeri dada yang enggak diketahui penyebabnya dan berlangsung selama satu bulan atau lebih merupakan gejala signifikan adanya masalah pada organ di balik dada.

Nyeri ini biasanya timbul karena peradangan yang mengiritasi lapisan dalam dada.

Jika muncul satu atau lebih tanda atau ciri di atas, jangan ragu untuk segera berkonsultasi ke dokter, ya, Kids.

Baca Juga: 9 Penyebab Sering Batuk Terus-menerus, Bisa Jadi karena Kondisi Serius

(Penulis: Soesanti Harini Hartono)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id