Find Us On Social Media :

Jangan Dianggap Sepele! Gusi Sering Berdarah Bisa Jadi Tanda Masalah Kesehatan Serius, Salah Satunya Diabetes

Penyebab Gusi Berdarah

GridKids.id - Kids, apa gusimu pernah berdarah?

Biasanya, gusi bisa berdarah karena beberapa hal sederhana. Mulai dari teknik yang salah saat menggosok gigi, atau juga karena menggunakan sikat gigi baru.

Namun, gusi berdarah ternyata juga bisa jadi gejala penyakit tertentu yang perlu diperiksa dokter, lo.

Kesehatan gusi juga akan memengaruhi kesehatan gigi dan mulut secara keseluruhan.

Oleh karena itu, gusi berdarah enggak boleh disepelakan dan harus dicari tahu sumber masalahnya.

Nah, inilah beberapa penyebab gusi berdarah akibat kondisi yang lebih serius:

Baca Juga: Diam-Diam Karang Bisa Menumpuk pada Gigi dan Sebabkan Berbagai Masalah Serius, Perhatikan Kebersihan Gigi Mulai Sekarang