Find Us On Social Media :

Jenis Hewan Berdasarkan Cara Makannya: Karnivora, Herbivora, dan Omnivora

ilustrasi sapi

2. Herbivora

Herbivora adalah jenis hewan pemakan tumbuhan.

Hampir semua bagian tumbuhan bisa dimakannya. Seperti, daun, akar, batang, bunga, buah, atau rumput.

Ciri-ciri hewan herbivora adalah:

Hewan herbivora biasanya bisa bergabung dan hidup bersama dengan hewan herbivora lainnya. Mereka biasanya sama-sama mencari makanan di hutan atau di padang rumput.

Ada juga yang enggak punya gigi, tapi mereka punya tembolok. Tembolok adalah kantong tempat makanan yang ada di leher.

Tembolok berguna untuk menghaluskan makanan sebelum dicerna lagi di dalam perut.

Contoh hewan herbivora adalah kuda, gajah, sapi, kerbau, kambing, burung merpati, perkutut, dan burung beo.

Baca Juga: Meski Terlihat Sangat Mirip, Inilah Perbedaan Citah, Macan Tutul dan Jaguar