Find Us On Social Media :

Dikenal Sebagai Virus Cerdas yang Mematikan, Ini 5 Alasan Kita Harus Tetap Waspada dengan COVID-19

Alasan virus corona berbahaya

GridKids.id - Pandemi virus corona masih berlangsung di berbagai negara, Kids. Enggak terkecuali Indonesia.

Penyebaran virus ini yang cepat dan gejalanya yang selalu berubah dan enggak pasti, membuat COVID-19 jadi ancaman bagi kesehatan masyarakat di dunia. 

Sejak diketahui kali pertama di Tiongkok pada akhir tahun 2019, penyakit baru dan virus baru tersebut sudah menginfeksi lebih dari 42 juta orang di seluruh dunia dan menyebabkan lebih dari 1 juta orang meninggal dunia.

Para ahli dan ilmuwan dunia masih terus mempelajari virus corona baru tersebut.

Beragam misteri dan keanehan dari virus SARS-CoV-2 masih jadi studi menarik, bahkan sampai upaya pengembangan vaksin yang terus dikebut untuk mengatasi pandemi ini.

Lalu, apa yang membuat virus corona unik dan mengapa virus SARS-CoV-2 sangat mematikan? 

Baca Juga: Bikin Bangga, 25 Daerah Ini Masih Nol Kasus Virus Corona, Apakah Salah Satunya Tempat Tinggalmu?