Find Us On Social Media :

Ciri-Ciri Makhluk Hidup, Baik Manusia, Hewan Maupun Tumbuh-Tumbuhan

Ciri-ciri makhluk hidup

5. Berkembang Biak atau Bereproduksi

Berkembang biak atau melakukan reproduksi juga merupakan ciri-ciri makhluk hidup.

Dengan kemampuan tersebut, makhluk hidup bisa mendapatkan keturunan dan terjadi regenerasi.

Tujuan berkembang biak adalah untuk melestarikan keturunan supaya enggak punah, Kids. 

6. Peka Terhadap Rangsang

Saat menerima rangsangan, makhluk hidup bisa memberikan tanggapan karena peka terhadap rangsang.

Rangsangan yang dimaksud bisa berupa cahaya, sentuhan, suhu, aroma dan lain sebagainya, Kids.

Misalnya, saat kita melihat sorot lampu atau cahaya yang terang, kita otomatis akan menutup mata karena terasa silau.

Contoh lain pada tumbuhan putri malu yang bakal langsung menutup daun-daunnya saat enggak sengaja tersentuh.

Yap! Tumbuhan juga memiliki kepekaan tertentu terhadap rangsang yang menghasilkan gerak, Kids.

Baca Juga: Apa Itu Perkembangbiakan Generatif? Mengenal Cara Perkembangbiakan Tumbuhan