Find Us On Social Media :

Apa Itu Sistem Peredaran Darah Kecil atau Peredaran Darah Pulmonal?

Tubuh manusia (ilustrasi)

GridKids.id - Sistem peredaran darah di dalam tubuh kita terbagi menjadi dua, yaitu sistem peredaran darah besar dan sistem peredaran darah kecil.

Nah, kemarin kita sudah membahas tentang sistem peredaran darah besar, nih. Sekarang kita cari tahu tentang apa itu sistem peredaran darah kecil, yuk!

Siapa yang sudah tahu tentang apa itu sistem peredaran darah kecil?

Sistem peredaran darah sendiri dikenal juga sebagai sistem kardiovaskular.

Nah, kalau sistem peredaran darah kecil disebut juga dengan peredaran darah pulmonal.

Baca Juga: Apa Itu Sistem Peredaran Darah Besar atau Peredaran Darah Sistemik?