Find Us On Social Media :

Pengertian Konjungsi yang Digunakan dalam Kalimat dan Contohnya

Belajar pengertian konjungsi dan contohnya (ilustrasi)

GridKids.id - Apakah kamu sudah tahu pengertian konjungsi yang digunakan dalam kalimat, Kids?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pengertian konjungsi adalah kata atau ungkapan penghubung antarkata, antarfrasa, antarklausa, dan antarkalimat.

Lalu, seperti apa contoh konjungsi?

Nah, sebelum ke contoh, kita perlu memahami terlebih dahulu beberapa jenis konjungsi.

Ada tiga jenis konjungsi, yaitu konjungsi korelatif, koordinatif, dan subordinatif.

Supaya enggak bingung, simak penjelasan tentang macam-macam konjungsi tersebut, yuk!

Baca Juga: Contoh Puisi Tentang Kemerdekaan, Sahabat Pelangi: Puisi Nisa Juara Materi Belajar dari Rumah TVRI Rabu 26 Agustus 2020