Find Us On Social Media :

Inilah 5 Alasan Mengapa Anak Suka Berbohong dan Tidak Jujur, Orangtua Wajib Tahu!

ilustrasi memarahi anak

GridKids.id - Banyak orang pernah berkata bohong dan enggak jujur, bahkan anak-anak pun sering melakukan hal tersebut.

Berbohong memang enggak baik, meskipun ada istilah "berbohong untuk kebaikan". 

Alangkah baiknya jika kita berterus terang dan mengakatan kebenaran.

Memang, sih, dalam kondisi tertentu seseorang bisa jadi berbohong, terlebih pada diri anak-anak.

Ada yang berbohong untuk mendapatkan perhatian atau bisa untuk "melarikan diri".

Namun, bila dibiarkan terus-menerus seseorang bisa jadi sering berbohong dan harus dicegah.

 

Baca Juga: 4 Zodiak Ini Dikenal Sulit Memaafkan Orang Lain, Jangan Coba-Coba Buat Salah dan Berbohong, deh! Pasti Ketahuan

Di sisi lain, orang tua juga perlu memahami dan mengetahui mengapa anak suka berbohong. Memarahinya secara langsung bukanlah hal yang tepat.

Sehingga ketika orang tua sudah mengerti, dan bisa melanjutkan untuk mengajarinya mencintai kebenaran dan bersikap jujur.

Berikut lima alasan umum yang membuat anak-anak berbohong: