Hewan ovipar adalah hewan yang berkembang biak dengan bertelur. Hewan-hewan ini punya ciri-ciri sebagai berikut:
1. Tidak mempunyai daun telinga.
2. Tidak mempunyai kelenjar susu.
3. Tidak menyusui anaknya.
4. Induk mengerami telur hingga menetas.
5. Telur berada di luar tubuh induknya.
Baca Juga: Sederet Cara Hewan Berkembang Biak dengan Ovipar, Vivipar, dan Ovovivipar