GridKids.id - Kita mengenal banyak sekali tumbuhan di sekitar kita.
Tahukah kamu? Tumbuhan itu ada yang termasuk tumbuhan monokotil dan tumbuhan dikotil, Kids.
Nah, kali ini kita bahas bersama tentang apa itu tumbuhan monokotil, yuk!
Tumbuhan monokotil disebut sebagai tumbuhan biji tunggal atau biji satu.
Biji tunggal ini berkeping satu alias enggak terbelah, Kids.
Baca Juga: Apa Itu Perkembangbiakan Vegetatif Alami dan Perkembangbiakan Vegetatif Buatan pada Tumbuhan?