Pertanyaan 2
Sebuah gedung memiliki tinggi 36 m dan tiang bendera memiliki tinggi 20 m. Jika pada suatu waktu panjang bayangan tiang bendera 24 m, maka panjang bayangan gedung adalah ….
Tinggi gedung : panjang bayangan gedung = tinggi tiang : panjang bayangan tiang
36 / x = 20 / 24
20 x = 24 x 36
x = 43,2 m
Jadi panjang bayangan tiang adalah 43,2 meter.
Baca Juga: Cara Mencangkok Tanaman, Ini Alat, Bahan, dan Langkah-Langkah yang Diperlukan