GridKids.id - Salah satu materi program Belajar dari Rumah TVRI hari ini, Rabu, 19 Agustus 2020 adalah tentang Adaptasi Makhluk Hidup.
Tayangan Adaptasi Makhluk Hidup adalah materi Belajar dari Rumah TVRI untuk SD kelas 4-6.
Seperti biasa, pada tayangan materi tersebut juga disertakan sejumlah pertanyaan yang harus kita jawab untuk mengasah pengetahuan.
Nah, salah satunya pertanyaan dari materi kali ini adalah kita diminta untuk menyebutkan persamaan dan perbedaan ciri makhluk hidup.
Apakah kamu tahu apa asaja persamaan dan perbedaan ciri makhluk hidup, Kids?
Baca Juga: Relasi dan Fungsi, Rangkuman dan Soal Belajar dari Rumah TVRI untuk SMP Selasa 18 Agustus 2020