Find Us On Social Media :

Nilai-Nilai Pancasila Sebagai Dasar Negara dalam Kehidupan Sehari-hari

Nilai-Nilai Pancasila

Nilai Sila Kelima

Pada sila kelima “Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia” nilai-nilai yang terkandung dan bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari di antaranya adalah:

- Bersikap adil mulai dari lingkungan terdekat di sekitar kita

- Menjalankan segala sesuatu yang menjadi kewajiban kita

- Menghormati dan menghargai hak orang lain

Itulah nilai-nilai Pancasila sebagai dasar negara yang bisa kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari mulai dari hal sederhana.

Baca Juga: Bikin Bangga! Wilayah di Indonesia Ini Ternyata Menjadi Penghasil Lada Putih Terbesar di Dunia

O iya, tahukah kamu kapan rumusan Pancasila sebagai dasar negara tersebut disahkan?