Find Us On Social Media :

Belakangan Ini Gempa Sering Melanda, Ini Alasan Indonesia Kerap Diguncang Gempa Bumi

Gempa bumi bisa menimbulkan berbagai kerusakan, salah satunya kerusakan bangunan (ilustrasi).

GridKids.id - Kids, apakah kamu sudah pernah merasakan guncangan gempa?

Belakangan ini, gempa bumi cukup sering mengguncang berbagai wilayah di Indonesia.

Untungnya, gempa-gempa tersebut enggak ada yang menimbulkan potensi tsunami.

Bagi masyarakat Indonesia, gempa bumi memang bukan hal yang asing lagi.

Baca Juga: Pernah Penasaran dengan Aroma Luar Angkasa? Enggak Perlu Terbang ke Luar Bumi, Wewangian Rancangan NASA Ini Bisa Kamu Coba

Sejak dulu, Indonesia memang cukup sering diguncang gempa.

Namun, sebenarnya apa penyebab wilayah Indonesia kerap diguncang gempa bumi, ya?

Kita cari tahu bersama jawabannya, yuk!