Find Us On Social Media :

Heboh Biaya Penanganan Pasien Covid-19 Capai Ratusan Juta, Inilah yang Bikin Biaya Rumah Sakit Jadi Bengkak

Pasien dengan ventilator dan tenaga medis.

GridKids.id - Pandemi virus corona di Indonesia masih berlanjut, Kids.

Sejumlah pasien positif masih terus bertambah setiap harinya.

Belum lama ini, media sosial dihebohkan dengan unggahan tentang biaya penanganan pasien Covid-19 yang mahal.

Biayanya bahkan bisa mencapai ratusan juta rupiah, Kids.

Hal itu tentunya mengundang rasa penasaran banyak orang.

Lalu, kira-kira mengapa biaya penanganan pasien Covid-19 itu mahal, ya?

Kita cari tahu bersama, yuk!

Baca Juga: 4,5 Juta Orang di Dunia Pulih, Ini Waktu yang Dibutuhkan Orang yang Terinfeksi Virus Corona untuk Sembuh, Mulai dari Gejala Ringan Hingga Serius