Kamu bisa mencoba berkreasi secara bebas menggunakan aplikasi Adobe Spark.
Jangan ragu untuk membuat kartu ucapan lebaran mlikmu supaya makin unik dengan desain yang menarik, ya!
Baca Juga: Tips Agar Aplikasi Zoom Aman saat Digunakan untuk Rapat Online
4. JustWink
Kalau kamu ingin membuat kartu ucapan lebaran yang interaktif, kamu bisa mencoba aplikasi JustWink.
Di aplikasi ini, ada banyak pilihan desain kartu ucapan yang menarik, lo.
Kamu bisa memanfaatkan aneka desain tersebut dengan mudah.
Buat desain seunik mungkin dengan menambahkan sampul kartu, foto, bahkan tanda tanganmu, Kids.