Find Us On Social Media :

Keragaman Hayati Hutan Tropis di Kalimantan, Taman Nasional Betung Kerihun Materi Belajar dari Rumah TVRI

Hutan tropis (ilustrasi)

GridKids.id - Program Belajar dari Rumah TVRI edisi Jumat, 8 Mei 2020 menarik banget untuk disimak.

Salah satu materi menarik pada Belajar dari Rumah TVRI kali ini ialah membahas tentang Taman Nasional Betung Kerihun.

Nah, dalam materi Taman Nasional Betung Kerihun ini, kita diberi beberapa pertanyaan. Di antaranya ialah tentang keragaman hayati hutan tropis di Kalimantan.

Disebutkan bahwa hutan tropis Kalimantan memiliki keragaman hayati yang besar. 

Nah, setujukah kamu, Kids? Kira-kira, bagaimana pendapatmu tentang hal itu?

Kita ulas bersama tentang keragaman hayati hutan tropis di Kalimantan, yuk!

Baca Juga: Rangkuman dan Soal Gemar Matematika: Faktor dan Kelipatan Bilangan, Materi Belajar dari Rumah TVRI 8 Mei 2020