Bersihkan Paket Belanjaan
Saat paket hasil belanja online sudah tiba, tips aman selanjutnya yang harus dilakukan ialah membersihkannya, Kids.
Kita bisa mendesinfeksi paket dengan menggunakan pembersih berbasis alkohol dengan kadar 60-70 persen.
Semprotkan cairan desinfektan pada paket dan tunggu selama sekitar lima menit.
Baca Juga: Cegah Virus Corona, Begini Cara Membuat Disinfektan Sendiri di Rumah
Kalau sudah, segera bersihkan paket hasil belanja online tersebut.
O iya, selama membersihkan paket, ingat-ingat jangan sampai menyentuh wajah, ya.
Setelah selesai membersihkan paket, segera cuci tangan menggunakan sabun.