Find Us On Social Media :

Hampir Sama dan Sering Bikin Bingung, Kenali Perbedaan Gejala Virus Corona dan Flu

Perbedaan Gejala Virus Corona dan Flu

Cara Mencegah Virus Corona

Sering cuci tangan menggunakan air mengalir dan sabun atau cairan pembersih yang mengandung alkohol 60%.

Hindari berdekatan dengan orang yang sedang sakit, termasuk mengalami gejala batuk atau bersin, paling tidak sejauh 1 meter.

Hindari menyentuh mata, hidung, dan mulut, sampai tangan sudah dalam kondisi bersih.

Menjaga kebersihan saat bersin dan batuk dengan cara menutup hidung dan mulut dengan tisu atau siku bagian dalam.

Jangan bepergian apabila sedang sakit, baik ke sekolah, kantor, ataupun tempat umum lainnya.

Kalau kamu mengalami gejala flu, terutama yang enggak kunjung sembuh lebih dari 1 minggu dan disertai demam tinggi, sebaiknya segera periksakan diri ke dokter untuk mengetahui penyebabnya.

Gejala COVID-19 yang ringan memang sekilas mirip dengan gejala flu biasa.

Oleh sebab itu,  perlu lebih cermat mengenali perbedaan gejala coronavirus atau COVID-19 dan flu biasa, berdasarkan penjelasan di atas.

(Penulis: Wisnubrata)

Baca Juga: Cara Cegah Virus Corona dari Dalam dan Luar Tubuh Agar Enggak Tertular