Find Us On Social Media :

Keren! Toy Story 4 Bawa Pulang Piala Oscar, Tepat Satu Dekade Setelah Film Terakhir

Toy Story 4 Bawa Pulang Piala Oscar

Film untuk Keluarga

Enggak cuma itu, Toy Story 4 juga jadi film Pixar kesepuluh yang berhasil memenangkan Oscar sejak kategori film animasi terbaik dirilis pada 2001.

Menerima Oscar, sutradara Mark Nielsen mengaku terharu sekaligus bangga karena bersanding dengan film animasi lainnya yang enggak kalah bagus.

“Kami ingin berterima kasih pada Academy Awards karena memberikan pernghargaan pada film kami dari banyaknya film animasi lainnya tahun ini,” kata Nielsen.

Selain itu, Nielsen juga mengaku Toy Story 4 adalah film yang dibuat untuk keluarga mereka.

"Kami sangat bangga bisa membuat film keluarga, dan Toy Story 4 adalah surat cinta kami untuk keluarga kami,” ujar Nielsen.

Baca Juga: Kamu Penggemar Pixar? Siap-Siap, Film Onward Akan Tayang Bulan Depan di Bioskop!