Find Us On Social Media :

Gunakan Bahan Alami Ini, Bau Amis di Tangan karena Ikan Hilang Seketika

Garam bisa bantu atasi bau amis ikan pada tangan.

2. Menggunakan Garam

Selain untuk memasak, biasanya garam digunakan untuk merendam kaki saat merelaksasi kaki yang pegal.

Namun, garam juga memiliki manfaat untuk menghilangkan bau amis ikan yang menempel di tangan, lo.

Tetapi cara yang digunakan untuk menghilangkan bau amis pada tangan berbeda dengan bau pada kaki.

Baca Juga: Enggak Ada Daun Sirih, Tenang Karena Air Garam Bisa Bantu Atasi Mimisan, Begini Caranya!

Kita enggak perlu merendam tangan dalam air garam, Kids.

Cukup ambil sesendok garam, gosokkan di telapak tangan, lalu bilas dengan air dan sabun cuci tangan.

3. Menggunakan Alkohol

Alkohol dikenal untuk membersihkan luka.

Namun, selain itu, ada lagi manfaat alkohol yang sangat berguna, yaitu menghilangkan bau, lo.