Find Us On Social Media :

Jarang Terjadi, Ini Lokasi Terbaik untuk Menyaksikan Gerhana Matahari Cincin

Gerhana matahari cincin

Puncak Simarsayang, Padang Sidempuan

Puncak Simasdayang, Padang Sidempuan, Sumatera Utara adalah salah satu lokasi yang juga strategis untuk menyaksikan gerhana matahari cincin, Kids.

Puncak Simarsayang atau biasa juga disebut dengan Bukit Simarsayangadalah objek wisata yang bisa dijangkau dengan jarak tempuh sekitar 30 menit dari Kota Padang Sidempuan.

Selain bisa menikmati fenomena alam gerhana matahari cincin, di bukit tersebut kita juga bisa melihat pemandangan kota Padang Sidempuan yang asri dari ketinggian loh.

Kids ada yang sudah pernah berkunjung ke tempat wisata alam satu ini? Ataukah kamu berasal dari daerah sini?

Singkawang, Kalimantan Barat

Singkawang yang terletak di Kalimantan Barat ini menjadi lokasi terakhir yang cocok digunakan untuk mengamati gerhana matahari cincin.

Wilayah ini terletak sekitar 145 km di sebelah utara Kota Pontianak.

Pontianak adalah ibu kota provinsi Kalimantan Barat, Kids.

Kota Singkawang dikelilingi oleh pegunungan Pasi, Poteng, dan Sakok.

Baca Juga: Apa Benar Mengamati Gerhana Matahari Bisa Menyebabkan Kebutaan?

Tonton video ini juga, yuk!