ENFP adalah karakter yang antusias untuk memahami pola dan hubungan suatu informasi dengan kejadian tertentu.
Jurusan yang bisa dipilih antara lain Jurnalistik, Pariwisata dan Pendidikan.
13. ESFJ
ESFJ adalah karakter yang paham apa yang menjadi kebutuhan orang lain, serta suka bekerja dalam lingkungan yang harmonis.
Jurusan yang bisa dipilih adalah Pendidikan, Keperawatan dan Psikologi.
14. ESFP
ESFP adalah pribadi yang bersahabat, adaptif, fleksibel, spontan serta senang bekerja sama.
Jurusan yang bisa dipilih adalah Pariwisata, Ilmu Komunikasi dan Seni.
15. ESTJ
ESTJ adalah pribadi yang andal dalam mengatur pekerjaan menjadi lebih efisien, realistis, praktis, berorientasi fakta dan tegas.
Jurusan yang bisa dipilih adalah Kriminologi, Ekonomi dan Hukum.
Baca Juga: Terbagi Beberapa Peminatan, Apa Saja Mata Kuliah di Jurusan DKV ITB?
16. ESTP
ESTP adalah karakter yang fleksibel, suka menjalin komunikasi yang aktif dan toleran dan tak suka dengan hal yang bersifat teori.
Jurusan yang bisa dipilih adalah Bisnis dan Olahraga.
Itulah beberapa rekomendasi jurusan kuliah berdasarkan kepribadian MBTI ya, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar