GridKids.id - Apa yang kamu ketahui tentang lingkungan sekitar, Kids?
Pada materi PPKn kelas 7 SMP terdapat pembahasan tentang lingkungan sekitar.
Menurut KBBI, lingkungan adalah semua yang memengaruhi pertumbuhan manusia atau hewan.
Lingkungan juga diartikan sebagai semua yang ada di sekitar dan bisa memengaruhi secara langsung dan enggak langsung perkembangan kehidupan.
Manusia enggak bisa dipisahkan oleh lingkungannya, baik lingkungan alam atau sosial.
Oleh karena itulah lingkungan menjadi salah satu hal yang sangat penting dalam kehidupan makhluk hidup ya, Kids.
Lingkungan sekitar juga berupa kombinasi antara kondisi fisik yang mencakup keadaan sumber daya alam.
Untuk mengetahui hal-hal yang mencakup dalam lingkungan sekitar, simak informasi di bawah ini, ya.
Lingkungan sekitar mencakup tiga hal, yaitu lingkungan fisik, flora dan fauna, serta sosial.
1. Lingkungan Fisik
Umumnya lingkungan fisik bisa mempengaruhi jenis flora dan faunanya.
Baca Juga: Apa yang Dimaksud dengan Kearifan Lokal? Materi PPKn Kelas 7 SMP
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar