GridKids.id - Berapa hadiah yang diterima para atlet Japan Open 2022 usai diselenggarakan?
Jumlah hadiah Japan Open 2022 berbeda-beda pada setiap sektor.
Nah, dalam artikel ini GridKids akan menjabarkan besaran hadiah Japan Open 2022 yang diperoleh atlet.
Wakil Indonesia pada Japan open kali ini enggak ada yang mencapai babak pamungkas atau final.
Meski begitu, wakil Indonesia tetap memperoleh hadiah, meski jumlahnya tak sebanyak juara pertama.
Lantas berapa hadiah Japan Open 2022? Yuk, kita cari tahu.
Hasil Final Japan Open 2022
1. Ganda putri
Baca Juga: Prediksi Ranking BWF: Hendra/Ahsan Turun Peringkat Usai Japan Open 2022
• Baek Ha Na/Lee Yu Lim (Korea Selatan) vs Jeong Na Eun/Kim Hye Jeong (Korea Selatan): 21-23, 26-28
2. Ganda campuran
• Yuta Watanabe/Arisa Higashino (3/Jepang) vs Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai (2/Thailand): 21-16, 21-23, 18-21
3. Ganda putra
• Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (7/Denmark) vs Liang Wei Keng/Wang Chang (China): 18-21, 21-13, 17-21
4. Tunggal putra
• Chou Tien Chen (4/Taiwan) vs Kenta Nishimoto (Jepang): 19-21, 23-21, 17-21
5.Tunggal putri
• Akane Yamaguchi (1/Jepang) vs An Se Young (3/Korea Selatan): 21-9, 21-15
Hadiah Japan Open 2022
Sektor Tunggal baik Putra dan Putri
Baca Juga: Tuan Rumah Berhasil Bawa 2 Gelar, Berikut Daftar Juara Japan Open 2022
• Babak 32 besar: US$ 750 atau Rp11,16 juta
• Babak 16 besar: US$2.250 atau Rp33,5 juta
• Babak Perempat Final: US$4.125 atau Rp62,76 juta
• Babak Semifinal: US$10.500 atau Rp156,363 juta
• Runner up: US$25.500 atau Rp379,7 juta
• Juara Tunggal Putra dan Putri: US$52.500 atau Rp781,8 juta
Sektor Ganda Putra/Putri/Campuran
• Babak 32 besar: US$750 atau sekitar Rp11 juta
• Babak 16 besar: US$2.437,5 atau sekitar Rp36 juta
• Babak Perempat Final: US$4.687,5 atau sekitar Rp69,7 juta
Baca Juga: Kalahkan Kento Momota dan Rasmus Gemke di Japan Open, Ini Profil Chico
• Babak Semifinal: US$10.500 atau sekitar Rp156,3 juta
• Runner Up: US$26.250 atau sekitar Rp390,9 juta.
• Juara Ganda Putra/Putri/Campuran: US$55.500 atau sekitar Rp826,4 juta
Nah, itu tadi hadiah Japan Open yang diterima oleh peserta dan pemenang lomba.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar