GridKids.id - Tahukah kamu siapa saja penerima penghargaan MTV Video Music Awards (VMA) 2022?
Penghargaan MTV Video Music Awards (VMA) 2022 diselenggarakan Prudential Center, New Jersey.
Terdapat sejumlah nama besar yang meraih penghargaan MTV Video Music Awards (VMA) 2022.
Salah satunya ialah Lisa BLACKPINK dalam lagu LALISA dalam kategori Best K-pop.
Namun, peraih penghargaan MTV Video Music Awards (VMA) 2022 bukan hanya itu saja.
Lantas, siapa saja pemenang penghargaan MTV Video Music Awards (VMA) 2022?
Yuk, kita cari tahu!
1. Video of the year
• Taylor Swift – "All Too Well (10 Minute Version) (Taylor’s Version)"
2. Best new artist
• Dove Cameron
Baca Juga: Dikira Potong Rambut, Lisa BLACKPINK Ceritakan soal Kondisi Rambutnya yang Rusak
3. Best rock
• Red Hot Chili Peppers – "Black Summer"
4. Artist of the year
• Bad Bunny
5. Song of Summer
• Jack Harlow – "First Class"
6. Best visual effects
• Lil Nas X, Jack Harlow – "INDUSTRY BABY"
7. Best choreography
• Doja Cat – "Woman"
8. Best editing
• ROSALÍA – "SAOKO"
9. Group of the Year
• BTS
10. Best hip-hop
• Nicki Minaj ft. Lil Baby – "Do We Have A Problem?"
11. Best Latin
• Anitta – "Envolver"
12. Video for good
• Lizzo – "About Damn Time"
13. Best K-pop
• LISA – "LALISA"
Baca Juga: Jadi Sahabat Lisa BLACKPINK, NIKI Ceritakan Awal Mula Pertemuannya: Lisa DM Aku
14. Best Album
• Harry Styles – Harry's House
15. Best longform video
• Taylor Swift – "All Too Well (10 Minute Version)
16. Best collaboration
• Lil Nas X, Jack Harlow – "INDUSTRY BABY"
17. Best metaverse performance
• BLACKPINK The Virtual | PUBG
18. Best alternative
• Måneskin – "I WANNA BE YOUR SLAVE"
19. Song of the year
Baca Juga: Dikenal Sebagai Rapper dan Dancer Terbaik BLACKPINK, Ternyata Lisa Tertarik Jadi Idol Karena Ini
• Billie Eilish – "Happier Than Ever"
20. Best pop
• Harry Styles – "As It Was"
21. Best direction
• Taylor Swift – "All Too Well (10 Minute Versio)(Taylor’s Version)"
22. Best art direction
• Lil Nas X, Jack Harlow – "INDUSTRY BABY"
Nah, itulah daftar lengkap pemenang MTV Video Music Awards (VMA) 2022.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Mtv.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar