GridKids.id - Apa yang kamu ketahui tentang fungsi surat kabar atau koran?
Nah, pada artikel ini kita akan mempelajari mengenai fungsi surat kabar atau koran sebagai media massa, Kids.
Menurut Kamus Besar bahasa Indonesia (KBBI), surat kabar atau koran adalah lembaran-lembaran kertas bertuliskan kabara atau berita dan sebagainya.
Biasanya terbagi dalam kolom-kolom, yaitu 8-9 kolom.
Surat kabar atau koran terbit setiap hari atau secara periodik.
Umumnya surat kabar atau koran berisi informasi yang berupa peristiwa yang terjadi dalam masyarakat, Kids.
Mulai dari informasi tentang kejadian alam, kejahatan, kebakaran, kecelakaan, dan berita ekonomi lainnya.
Tujuan surat kabar atau koran adalah untuk memberikan informasi aktual yang terjadi di sekitar kita.
Sebagai media massa, surat kabar atau koran memiliki berbagai fungsi.
Baca Juga: Pengertian dan Karakteristik Jurnalistik Cetak dalam Masyarakat
Nah, untuk mengetahui fungsi surat kabar atau koran sebagai media massa, simak informasinya di bawah ini, ya.
Fungsi Utama Surat Kabar atau Koran Sebagai Media Massa
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar