GridKids.id - Tahukah kamu jika hal-hal kecil dapat berdampak besar?
Pada artikel ini kita akan mencari tahu apa saja kebiasaan sehari-hari yang sering disepelekan ternyata memicu pemanasan global.
Pemanasan global atau global warming merupakan adanya proses meningkatnya suhu permukaan bumi secara global atau keseluruhan.
Pemanasan global dapat terjadi karena perubahan iklim serta cuaca yang meningkat secara drastis.
Baca Juga: 4 Hewan yang Terancam Punah Akibat Pemanasan Global, Salah Satunya Koala
Hal tersebut diperparah dengan kebiasaan manusia dalam kehidupan sehari-hari.
Beberapa kebiasaan inilah yang sering kali disepelekan namun dapat berdampak buruk bagi bumi.
Kondisi tersebut dapat menyebabkan perubahan bumi dengan suhu meningkat sehingga akan mengalami panas yang kuar biasa.
Simak pembahasan berikut ini mengenai kebiasaan yang memicu pemanasan global ya, Kids.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar