GridKids.id - Enggak hanya terjadi pada manusia, bau mulut juga dapat dialami oleh kucing.
Biasanya, bau mulut disebabkan oleh penumpukkan karang gigi dari sisa makanan yang menempel.
Meski enggak menimbulkan masalah serius, namun bau mulut dapat mengganggu aktivitas.
Baca Juga: Jangan Diabaikan, Ini Bahaya Bulu Kucing Bagi Kesehatan, Salah Satunya Menghambat Kerja Jantung
Jika bau mulut pada kucing terus menerus terjadi, berarti ada penyakit yang terjadi dalam tubuh kucing.
Makanya, penting untuk mengetahui apa yang terjadi pada kucing dengan cara segera mengantarkannya ke dokter hewan.
Namun jika bau mulutnya hanya sesekali saja, kamu bisa melakukan perawatan di rumah.
Simak cara menghilangkan bau mulut pada kucing berikut ini.
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar