GridKids.id - Kids, kamu tahu enggak jika terdapat 15 kosa kata bahasa Indonesia dari serapan bahasa Belanda?
Belanda menjadi negara terlama yang pernah menguasai dan menduduki kawasan Nusantara.
Nama Hindia Belanda melekat di Nusantara selama kurang lebih 350 tahun dan ternyata keberadaan mereka memberikan banyak pengaruh bagi Indonesia.
Baca Juga: 5 Kosa Kata Bahasa Jawa yang Merupakan Serapan dari Bahasa Belanda, Pernah Tahu?
Nah, satu di antaranya adalah pengaruh bahasa.
Terdapat beberapa kosa kata bahasa Indonesia yang ternyata merupakan serapan dari bahasa Belanda, lo.
Berikut ini 15 kosa kata bahasa Indonesia dari serapan bahasa Belanda. Simak ulasannya, yuk!
Source | : | Tribunnews |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar