Cara Menyelamatkan Hewan Peliharaan saat Terjadi Bencana Alam
Tahu enggak? Ternyata hewan peka ketika terjadi bencana.
Ia akan menyelamatkan dirinya dengan mencari tempat aman ketika terjadi bencana, Kids.
Ketika hewan sedang panik maka akan menjadi lebih sulit didekati. Disarankan untuk membiarkan mereka mencari tempat berlindungan.
Baca Juga: Baik untuk Jantung, Ketahui Manfaat Memiliki Hewan Peliharaan
Pastikan untuk enggak mendekati dalam waktu dekat.
Nah, beberapa hal berikut ini merupakan cara yang dapat dilakukan untuk menyelamatkan hewan peliharaan saat terjadi bencana alam.
Apa saja ya, Kids?
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar