Selain itu ada beberapa kegiatan yang perlu dilakukan agar imun meningkat dan enggak stres selama isolasi mandiri.
Kegiatan tersebut seperti membuka semua jendela rumah setiap pagi agar matahari dan udara masuk.
Baca Juga: Setelah Selesai Isolasi Mandiri, Perlukah Tes Swab PCR Ulang?
Kemudian, kamu bisa berjemur di bawah sinar matahari selama 10-15 menit pada pukul 10.00-13.00 siang.
Selalu menggunakan masker bila bertemu perawat atau anggota keluarga yang berkunjung untuk mengantar obat atau makanan, ya.
Selain itu, lakukan olahraga ringan secara rutin ketika isolasi mandiri di rumah. Lakukan sebanyak 3 -5 kali dalam seminggu dan memenuhi kebutuhan gizi yangt baik.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar